Pasang Bongkar Tenda (PBT) Tingkat PMR
https://ksr04unimal.blogspot.com/2017/01/pasang-bongkar-tenda-pbt-tingkat-pmr.html
Pengertian, Sifat dan Guna Tenda
Tenda merupakan bangunan darurat yang didirikan untuk menghadapi kebutuhan mendadak yang relatif singkat, dan untuk berteduh yang bersifat sederhana yang mempunyai komponen peralatan minim dan ringan, proses mendirikan dan membongkarnya mudah dan cepat, sehingga mudah dipindahkan ke tempat lain.
Komponen Peralatan Tenda
- Atap
- Kerangka
- Tali temali
- Pasak
- Alat bantu lainnya seperti palu.
(a). Macam-macam tenda
- Tenda kubah
- Tenda lonceng
- Tenda tipi(teepee)/kerucut
- Tenda mini
- Tenda dindingTenda terob
- Dapat didirikan kapan dan di mana saja.
- Dapat dibawa ke mana saja
- Dapat didirikan dalam waktu singkat
- Dapat digunakan untuk keperluan yang sangat sederhana (buka warung sampai keperluan yang sangat vital seperti menampung korban bencana)
- Tenaga yang diperlukan relatif sedikit
- Tidak tahan lama
- Untuk pengadaannya memerlukan biaya yang relatif mahal
Kategori tenda standar PMI
- Tenda Mini
- Tenda Regu
- Tanda Peleton
1. Kelengkapan Pendirian Tenda Mini
- 1 atap dari plastik ukuran 5×6 m atau 5×8 m
- 2 tiang utama panjang 2,5 meter
- 8 tiang samping panjang 1,65 m
- 2 pasak utama dan 8 pasak samping
- 1 tali utama panjang ±20 m dan 8 tali samping panjang 2-2,5 m
- 2 palu besi @ 2 kg
- 5 orang untuk mendirikan dan atau membongkarnya.
- 1 atap dari kain parasit atau terpal(jika terpasang ukuran 5×8 m)
- 1 belandar besar ±2 m
- 2 tiang utama panjang 3,5 meter
- 20-22 tiang samping panjang 1,65 m
- 4-6 buah tali utama panjang ±7 m dan 20-22 tali samping panjang ±3 m
- 6 pasak utama dan 20-22 pasak samping
- 2 palu besi @ 2 kg
- 5-7 orang untuk mendirikan dan atau membongkarnya
3. Kelengkapan Pendirian Tenda Peleton
- 1 atap dari kain parasit atu terpal
- 2-3 belandar besar @±2 m
- 3-4 tiang utama panjang 3,5 meter
- 34-40 tiang samping panjang 1,65 m
- 8-10 buah tali utama panjang ±7 m dan 34-40 tali samping panjang ±3 m
- 8-10 pasak utama dan 34-40 pasak samping
- 2 palu besi @ 5 kg
- 7-10 orang untuk mendirikan dan atau membongkarnya
NO | PERALATAN | MINI | REGU | PELETON |
1. | Ukuran Tenda | 5x6m;5x8m | 4,6×7 m | 6×13,5m;9×16 m |
2. | Tiang Utama | 2 buah | 2 buah | 3-4 buah |
3. | Tiang samping | 8 buah | 22 buah | 34-40 buah |
4. | Belandar | – | 1 buah | 2-3 buah |
5. | Tali Utama | 2 buah | 6 buah | 8-10 buah |
6. | Tali Samping | 8 buah | 22 buah | 34-40 buah |
7. | Pasak Utama | 2 buah | 6 buah | 8-10 buah |
8. | Pasak Samping | 8 buah | 22 buah | 34-40 buah |
9. | Palu Besi | 2 buah @ 2 kg | 2 buah @ 2 kg | 2-5 buah @ 5 kg |
10. | Tenaga yang diperlukan | 5 orang | 7 orang | 10 orang |
makasih yah kak untuk infonya
BalasHapusdigital marketing agency indonesia